some text
Berita KONI Depok

Atletik Ucapkan Terima kasih Atas Dukungan KONI Dan Pemerintah

Atletik Ucapkan Terima kasih Atas Dukungan KONI Dan Pemerintah
Print Friendly, PDF & Email
Coach Dwi sedang memberikan arahan kepada atlet agar tetap fokus

Coach Dwi sedang memberikan arahan kepada atlet agar tetap fokus

KONI Kota Depok Porda XIII Jabar 2018 – Meski tidak terpenuhi harapan meraih medali emas akan tetapi tim atletik kota Depok berhasil menyumbangkan 2 medali perak masing-masing untuk lari 800 meter dan lari 1500 meter yang keduanya diraih oleh Anton.

tim atletik ini di dalam perhelatan Porda 13 untuk Porda Jawa Barat mengalami hambatan yang layak dipertimbangkan karena tim Atletik tidak bisa berlatih bagus.

Sebab pada saat berlatih di pakansari atlet Kabupaten Bogor juga melakukan latihan sehingga atlet Depok harus istirahat dan tidak bisa melakukan latihan berikutnya.

Untuk itu Koni kota Depok layak untuk memaksimalkan sarana dan prasarana latihan. untuk memajukan cabang atletik kota Depok harus menambah jumlah atlet sehingga pada saat ada event mampu mengirimkan sebanyak mungkin atlit sebab pada Porda kali ini hanya mengirim 10 atlet sehingga tidak bisa mengikuti seluruh nomor yang dipertandingkan.

Untuk itu perlu pembinaan berkelanjutan agar atlet usia dini dapat bermunculan dan sarana latihan agar lebih diperhatikan khususnya lintasan lari serta penyaringan atlet dari sekolah-sekolah.

Kota Depok sangat bisa maju dan bisa mendulang medali yang banyak utamanya atletik sebab tidak terlalu banyak menggunakan dana.

Akan tetapi bagaimanapun kota Depok sudah melakukan hal-hal yang positif untuk seluruh keperluan atlet.

Ucapan terimakasih disampaikan oleh Dwi selaku pelatih dari atletik untuk KONI Pemerintah daerah dan masyarakat kota Depok serta ucapan maaf karena hanya bisa meraih 2 medali perak pada ajang Porda Jabar kali ini.

Walaupun Perhelatan Porda sudah berakhir ke depan atlet atletik kota Depok akan terus berlatih hingga dapat meraih prestasi tertinggi dan kota Depok mampu Berjaya di bidang olahraga.

Kode Penulis

Click to add a comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Berita KONI Depok

More in Berita KONI Depok

Ketua KONI Kota Depok Hadiri Rapat Koordinasi Persiapan Pekan Olahraga Provinsi (PORProv) 2026

admin16 January 2025

Kejuaraan Tenis Meja PTMSI Kota Depok 2024 Resmi Dibuka di Depok Town Square

admin28 December 2024

Kejuaraan Tenis Meja Open Tournamen Double dibuka Oleh Ketua KONI Kota Depok

Tray17 November 2024

Festival Grassroots Askot PSSI Kota Depok Gali Bakat Sejak Usia dini

Tray3 November 2024

KONI Kota Depok dan RS Bhakti Yudha Bersinergi Tingkatkan Keterampilan Pelatih dalam Penanganan Cedera Olahraga

admin30 October 2024

Pemkot Depok Beri Imbal Prestasi Uang Pembinaan Total 400 Juta untuk Atlet dan Pelatih Kota Depok di PON XXI ACEH

admin28 October 2024

Prestasi Cemerlang! Atlet Depok Sumbangkan 26 Medali di PON XXI Aceh-Sumut 2024

admin23 September 2024

Atlet Kota Depok Siap Berjuang di PON XXI Aceh-Sumut

admin23 August 2024

Atlet Selancar Kota Depok Raih Juara 2 di Batukaras Surf Festival

admin12 August 2024

Copyright © 2014 KONI Kota Depok.