some text
Berita KONI Depok

Sendy Open Kembali Raih Animo Tinggi

Sendy Open Kembali Raih Animo Tinggi
Print Friendly, PDF & Email

wpid-b.jpgKONI Kota Depok, 25 Januari 2016 – Persiapan yang matang akan menghasilkan hasil yang memuaskan. Begitulah yang terjadi pada Sendy Depok Open 2 Taekwondo Championship Kategori Pomsae dan Kyourugi. Kejuaraan Taekwondo tingkat nasional yang diselenggarakan oleh Sendy Sport, sebuah produk alat Taekwondo yang pemiliknya berdomisili di Kota Depok.

Persiapan yang sudah dilakukan sejak pertengahan 2015 kemarin ini berhasil menciptakan animo yang tinggi pada pelaksanaannya. Terlihat pada terdaftarnya 1200 Taekwondoin dari 77 tim yang berasal dari berbagai daerah.

Rafi selaku ketua pelaksana mengaku pada pelaksanaan kali ini hanya terkendala di masalah publikasi kejuaraan, dimana publikasi yang dilakukan tidak sepenuhnya tepat sasaran.

“Kami sudah melakukan publikasi via media sosial, namun tidak semua menggunakan/update media sosial, kami sebarkan di tempat perbelanjaan atribut Taekwondo, tp tidak semua tidak belanja. Meski demikian tetap tidak mengurangi animo.”, ungkap Rafi menambahkan.

Dengan adanya kejuaraan ini Rafi berharap dapat tejadi regenerasi Taekwondoin di Indonesia, khususnya Kota Depok. Karena melalui event seperti ini bibit-bibit baru bermunculan. (AF)

 

Click to add a comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Berita KONI Depok

More in Berita KONI Depok

Rapat Kerja KONI Kota Depok 2023: Kolaborasi dan Komitmen Tingkatkan Prestasi

admin24 November 2023

40 Negara Unjuk Kebolehan di Biathle Triathle World Championship

Tray3 November 2023

Tingkatkan Performa Atlet, Koni Gelar Workshop Pelatih Fisik

Tray16 September 2023

Usaha Tidak Menghianati Hasil

Tray23 August 2023

Liga Sepakbola Remaja FSSKD U14 dan U16 Resmi di Tutup

Tray29 July 2023

Hj.Citra Indah Yulianti, S.T., M.H. Dilantik sebagai Ketua Pergatsi Kota Depok Periode 2023-2027

admin24 July 2023

Raih Posisi 5 Besar di Kejurda, PERCASI Depok Bawa Pulang 9 Medali

admin23 June 2023

PERCASI Depok Lepas 26 Atlet Menuju Kejurda Jabar 2023

admin23 June 2023

Pemkot Depok Berikan Dana Imbal Prestasi Total Rp 60 juta untuk Atlet Depok Peraih Medali Di SEA Games Kamboja 2023

admin4 June 2023

Copyright © 2014 KONI Kota Depok.