some text
Berita KONI Depok

Sembilan Pemanjat Depok Ikuti BK Porda Jabar 2018

Sembilan Pemanjat Depok Ikuti BK Porda Jabar 2018
Print Friendly, PDF & Email

Atlet-atlet Panjat Tebing Kota Depok

KONI Kota Depok, Bandung, 15 Desember 2017 – Hari ini (15/12) babak kualifikasi cabang Panjat Tebing mulai dipertandingkan hingga Jumat (22/12) pekan depan. Bertempat di GOR Pajajaran dan Saparua Kota Bandung, sembilan atlet Kota Depok turut bertanding di berbagai nomor. Berikut ini adalah nama kesembilan atlet tersebut:

  1. Rahmad Cahyono Putro, yang akan turun di nomor Lead Perorangan dan Bouldet Tim;
  2. Dino Ilham Muhammad, yang akan turun di nomor Lead Tim dan Boulder Tim;
  3. Muhammad Alpi Rezha, yang akan turun di nomor Lead Tim, Bouldet Perorangan dan Tim;
  4. Muhammad Dysifatin Arienta, yang akan turun di nomor Speed Track Perorangan;
  5. Opan Ramadhan, yang akan turun di nomor Lead Tim dan Mix, dan Boulder Tim;
  6. Nevansyah Auzan Firozi, yang akan turun di nomor Speed Track Perorangan;
  7. Rizki Setiawan, yang akan turun di nomor Boulder Perorangan;
  8. Suryadi, yang akan turun di nomor Lead Perorangan;
  9. Salsabila Putri, yang akan turun di nomor Lead Perorangan dan Mix, dan Boulder Perorangan.

Berbekal latihan rutin 3 sampai 6 hari dalam seminggu, mereka optimis dapat memberikan hasil terbaik bagi Kota Depok.

Kode Penulis

Click to add a comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Berita KONI Depok

More in Berita KONI Depok

Festival Grassroots Askot PSSI Kota Depok Gali Bakat Sejak Usia dini

Tray3 November 2024

KONI Kota Depok dan RS Bhakti Yudha Bersinergi Tingkatkan Keterampilan Pelatih dalam Penanganan Cedera Olahraga

admin30 October 2024

Pemkot Depok Beri Imbal Prestasi Uang Pembinaan Total 400 Juta untuk Atlet dan Pelatih Kota Depok di PON XXI ACEH

admin28 October 2024

Prestasi Cemerlang! Atlet Depok Sumbangkan 26 Medali di PON XXI Aceh-Sumut 2024

admin23 September 2024

Atlet Kota Depok Siap Berjuang di PON XXI Aceh-Sumut

admin23 August 2024

Atlet Selancar Kota Depok Raih Juara 2 di Batukaras Surf Festival

admin12 August 2024

Atlet Muda Depok Sabet Medali Emas di Kejurnas Panahan Batam

admin12 July 2024

Puncak FISIP UI OPEN 2024: Ketua Umum KONI Depok Beri Penghargaan

admin28 June 2024

Depok Siap Jadi Tuan Rumah Porprov, KONI Jabar Lakukan Kunjungan dan Koordinasi

admin13 June 2024

Copyright © 2014 KONI Kota Depok.