some text
Berita KONI Depok

Ketua PRSI Depok Akan Buat Event Tiap Bulan

Ketua PRSI Depok Akan Buat Event Tiap Bulan
Print Friendly, PDF & Email
Nuryadi ketua KONI Kota Depok saat memberikan sambutan di kejuaraan amaraish arena cum 3 di kolam renang hotel Bumi Wiyata Kota Depok

Nuryadi ketua KONI Kota Depok saat memberikan sambutan di kejuaraan amaraish arena cum 3 di kolam renang hotel Bumi Wiyata Kota Depok

KONI Kota Depok – Ketua pengcab PRSI kota Depok Nuryadi sangat bangga dengan kejuaraan Amaraish Arena Cup 3 yang berlangsung pada hari ini dan dapat memasyarakatkan olahraga renang melalui event pada penghujung akhir tahun 2017 ini.

Event bergengsi ini untuk ketiga kalinya digelar di kolam renang hotel Bumi Wiyata kota Depok dan berlabel lomba renang Amraish arena yang ke tiga untuk tahun 2017.

Nuryadi berharap bagi atlet jawa barat khususnya kota Depok ini merupakan penguatan kemampuan untuk menghadapi Pekan Olaharaga Daerah (Porda) pada tahun 2018 nanti.

Sementara buat atlet-atlet dari seluruh tanah air yang ambil bagian ketua pengcab PRSI kota Depok Nuryadi mengucap terima kasih atas atensinya baik waktu yang diluangkan maupun pengorbanan dana sebagai bukti nyata bahwa Indonesia perlu event untuk dijadikan ajang laga sesama perenang.

Nuryadi pada kesempatan yang sama turut mengamini pesan ketua KONI Kota Depok Drs Amri Yusra M.Si yang menginginkan ada event setiap bulan agar lahir atlet besar yang mampu membawa nama bangsa di kancah Internasional.

Kode Penulis

Click to add a comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Berita KONI Depok

More in Berita KONI Depok

Siapkan Kompetisi Atlet dan Pelatih, Klub Sepatu Roda Depok Gelar Slide Training Program 2025

admin8 February 2025

Ketua KONI Kota Depok Hadiri Rapat Koordinasi Persiapan Pekan Olahraga Provinsi (PORProv) 2026

admin16 January 2025

Kejuaraan Tenis Meja PTMSI Kota Depok 2024 Resmi Dibuka di Depok Town Square

admin28 December 2024

Kejuaraan Tenis Meja Open Tournamen Double dibuka Oleh Ketua KONI Kota Depok

Tray17 November 2024

Festival Grassroots Askot PSSI Kota Depok Gali Bakat Sejak Usia dini

Tray3 November 2024

KONI Kota Depok dan RS Bhakti Yudha Bersinergi Tingkatkan Keterampilan Pelatih dalam Penanganan Cedera Olahraga

admin30 October 2024

Pemkot Depok Beri Imbal Prestasi Uang Pembinaan Total 400 Juta untuk Atlet dan Pelatih Kota Depok di PON XXI ACEH

admin28 October 2024

Prestasi Cemerlang! Atlet Depok Sumbangkan 26 Medali di PON XXI Aceh-Sumut 2024

admin23 September 2024

Atlet Kota Depok Siap Berjuang di PON XXI Aceh-Sumut

admin23 August 2024

Copyright © 2014 KONI Kota Depok.