some text
Berita KONI Depok

Anis Sarah Fauziah Bangun Kepercayaan Diri Lewat Silat

Anis Sarah Fauziah Bangun Kepercayaan Diri Lewat Silat
Print Friendly, PDF & Email
Anis foto bersama pelatih usai bertanding di Porda Jabar.

Anis foto bersama pelatih usai bertanding di Porda Jabar.

KONI Kota Depok Porda XIII Jabar 2018 – Anis Sarah Fauziah yang lahir 2007 di Jakarta merupakan atlet silat kota Depok yang memiliki mental juara, predikat ini ia buktikan dalam beberapa kali laga di cabang silat Porda Jabar yang berlangsung di Hall Indocement, Citeureup Kab. Bogor Provinsi Jawabarat.

Selain mental yang kokoh dan kemampuan yang memadai Anis adalah tipe atlet atau pribadi yang sangat menghargai jasa dan dukungan dari orang tua, pelatih dan rekanrekan sepermainan sehingga disetiap pertandingan Anis mendapat dukungan penuh dari penonton dan mampu membangun kepercayaanya.

Menurutnya doa dan dukungan moral merupakan bagian dari kekuatan dan mampu menambah percaya diri sehingga saat berlaga ia merasa nyaman.

Saat ini Anis sedang mempersiapkan pertandingan lanjutan setelah dua kali main dengan indah dan meraih kemenangan, dampak dari pertandingan kemarin Anis mendapat kenang-kenangan cidera pada jempol kaki yang memar dan meradang.

Namun tekad untuk menjadi yang terbaik tetap menyala terang untuk keberhasilan yang gemilang. Selamat berjuang Anis Allah Swt melindungi dan mintalah terus kepadanya agar kemenangan yang Anis inginkan Allah kabulkan amin.

Kode Penulis

Click to add a comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Berita KONI Depok

More in Berita KONI Depok

SAH! Silem Serang Terpilih sebagai Ketua Pertina Kota Depok

admin15 January 2024

Rapat Kerja KONI Kota Depok 2023: Kolaborasi dan Komitmen Tingkatkan Prestasi

admin24 November 2023

40 Negara Unjuk Kebolehan di Biathle Triathle World Championship

Tray3 November 2023

Tingkatkan Performa Atlet, Koni Gelar Workshop Pelatih Fisik

Tray16 September 2023

Usaha Tidak Menghianati Hasil

Tray23 August 2023

Liga Sepakbola Remaja FSSKD U14 dan U16 Resmi di Tutup

Tray29 July 2023

Hj.Citra Indah Yulianti, S.T., M.H. Dilantik sebagai Ketua Pergatsi Kota Depok Periode 2023-2027

admin24 July 2023

Raih Posisi 5 Besar di Kejurda, PERCASI Depok Bawa Pulang 9 Medali

admin23 June 2023

PERCASI Depok Lepas 26 Atlet Menuju Kejurda Jabar 2023

admin23 June 2023

Copyright © 2014 KONI Kota Depok.